Pemerintah Usahakan Harga Tiket Kereta Api Medan Terjangkau
MataSakti.com, MEDAN - Pemerintah melalui kementerian perhubungan mengusahakan harga tiket kereta api Kualanamu - Medan bisa mendapatkan subsidi sehingga harga bisa lebih murah. Saat ini tarif yang dibandrol untuk satu penumpang sebesar Rp 100 ribu.
Menteri Perhubungan, Budi Karya Sumadi...
Sopir Bus Maut Tanjakan Emen Jadi Tersangka
MataSakti.com - Kapolda Jawa Barat Irjen Pol Agung Budi Maryoto menuturkan polisi telah menetapkan sopir bus pariwisata berinisial Am, menjadi tersangka kecelakaan bus pariwisata di Tanjakan Emen, Kabupaten Subang, Jawa Barat, Sabtu (10/2) yang menewaskan 27 orang.
Kapolda Jawa Barat...
Risma Resmikan Gang Dolly Jadi Kampung Wisata Mural
SURABAYA
Wali Kota Surabaya Tri Rismaharini meresmikan kawasan eks lokalisasi Dolly sebagai kampung wisata mural di Surabaya, Jawa Timur, Minggu (21/2/2016). Gang Dolly menjadi kampung wisata yang memiliki beragam wahana wisata mulai dari Kampung Bermain, Kampung Hijau, Kampung Seni, Kampung...
Gubernur Sumut Buka Pameran Wisata Indonesia di Hongaria
MataSakti.com || Gubernur Sumatera Utara (Sumut) T Erry Nuradi, membuka pameran Tour Operator Utazas di paviliun Indonesia di Hong Expo Budapest dikenal Utazas Travel Exhibition 2018 Hongaria (Hungaria), Kamis (1/3/2018), pukul 10.00 waktu setempat.
Pameran ini merupakan even tahunan yang diselenggarakan...
Momen Dramatis Evakuasi Kojek, Buaya Muara Peliharaan Warga Bogor
MataSakti.com, Jakarta - Selama 21 tahun tinggal bersama buaya, Muhammad Irwan (41), warga Kelurahan Sempur, Bogor Tengah, Kota Bogor, harus rela hewan kesayangannya itu dibawa petugas Balai Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) Wilayah 3 Jawa Barat, Minggu, 4 Januari...